Senin, 20 Mei 2013

Sebuah analogi



Semacam melihat sebuah barang yang dinginkan dibalik etalase, anggap saja sebuah DSLR yang saya idam-idamkan.
Apa yg bisa saya lakukan?
Mencoba-coba? mana boleh.. jangankan mencoba, megangnya aja enggak boleh, orang itu barang aja masih di etalase.

Kalau mau 'mengenal' barang tersebut lebih jauh ya musti masuk tokonya, kasih duit dan bawa pulang kameranya. Sedang saya tidak punya uang untuk membeli. Lalu apa yang bisa saya lakukan?
Yang bisa saya lakukan cuma bisa mengadu pada yang kuasa sambil menatap langit. Berdoa semoga dijodohkan dengan sang kamera sehingga diberikan jalan untuk membelinya.

Ya.. kurang lebih begitulah.. rasa ingin ada.. tapi sekarna cuma bisa melihat kan..?
syukur-syukur kalau dijodohkan dengan hal yang diiniginkan itu, sambil meningkarkan kemampuan, kali-kali malah dijodohkannya dengan sesuatu yang lebih 'WOW'. Siapa tau kan.. Rahasia tuhan..  hahaha..

kira-kira analoginya begitu.. :)








Tidak ada komentar:

Posting Komentar